Thursday, April 9, 2015

6 Resep Penampilan yang Membantumu Lolos Sesi Wawancara Kerja

Sesi wawancara merupakan saat di mana kamu dan calon tempat bekerjamu bertemu untuk pertama kali. Tentu saja momen ini tidak boleh kamu sia-siakan dan memberikan kesan pertama yang buruk. Terutama dari aspek penampilan, yang akan pertama kali dinilai calon atasanmu.

Penampilanmu harus terlihat rapi, menarik, dan pastinya profesional. Nah, apa saja sih yang harus kamu kenakan?

1. Hindari Pemakaian Kaos dan Celana Jeans Saja

2. Jika Akan Interview di Perusahaan Bersifat Formal (Seperti Firma Hukum, Bank, atau Konsultan Public Relations), Kenakanlah Suit atau Setelan

3. Baju Untuk Wawancara di Badan Usaha Kreatif Bisa Lebih Santai, Tetapi Harus Tetap Rapi

4. Pakai Sepatu Dengan Ujung Tertutup. Pastikan Haknya Tidak Terlalu Tinggi

5. Tata Rambutmu Agar Kamu Terlihat ‘Niat’.

6.Tubuhmu Tentu Harus Wangi, Tapi Jangan Sampai Menyengat. Parfum yang Baik Baru Boleh Tercium Ketika Seseorang Bergerak Mendekat.
(hipwee/choir)

0 comments:

Post a Comment